Career
Fungsi Batu Apung

2 Dec 2012

Batu apung berfungsi mengangkat sel kulit mati. Biasanya digunakan pada bagian tumit, siku, mata kaki, lutut atau bagian lain yang kulitnya lebih tebal dan kaku.
    Jika kulit pecah-pecah, menghitam, kotor dan cenderung kaku, gunakan batu apung pada saat mandi dan gosokan pada bagian tersebut. Nantinya kulit akan mengelupas dan tekstur kulit akan menjadi lebih halus.
    Tapi ingat, hal ini harus rutin dilakukan minimal seminggu sekali untuk mendapatkan kulit yang cantik dan mulus. Selain murah dan mudah didapat, batu apung memang banyak fungsinya, kok.
   Jadi nggak ada salahnya menyimpan batu apung, sebagai salah satu peralatan wajib saat mandi. CC


 


polling
Seberapa Korea Anda?

Hallyu wave atau gelombang Korea masih terus 'mengalir' di Indonesia. Penggemar KDrama, Kpop di Indonesia termasuk salah satu yang paling besar jumlahnya di dunia. Lalu seberapa Korea Anda?