Pahlawan Kehidupan

22 Oct 2012

“Bagi saya, ibu adalah pahlawan saya. Sejak ayah tiada, ibulah yang membanting tulang membesarkan kami berdua. Dengan kemampuan memasaknya ia bisa menyekolahkan saya dan adik hingga tamat kuliah.” (Siska, 26, Yogyakarta)

“Anak saya adalah pahlawan saya karena kehadirannya membuat hidup saya lebih berarti dan memiliki tujuan hidup yang lebih baik.“ (Reyna, 29, Bandung)

Siapakah pahlawan Anda sekarang?

Komentar yang menarik akan ditampilkan di majalah.

Jika terpilih, redaksi femina akan menghubungi Anda, untuk konfirmasi data dan meminta foto (jika diperlukan). Jadi, pastikan Anda telah mengisi data pribadi di bagian member web ini dengan lengkap ya.



 


polling
Seberapa Korea Anda?

Hallyu wave atau gelombang Korea masih terus 'mengalir' di Indonesia. Penggemar KDrama, Kpop di Indonesia termasuk salah satu yang paling besar jumlahnya di dunia. Lalu seberapa Korea Anda?