Career
Riset LinkedIn: Generasi Millennial Haus Pengalaman Kerja

19 Aug 2016


Foto: Fotosearch

Riset terbaru LinkedIn menunjukkan, 32% pekerja yang termasuk dalam kategori generasi milenial melakukan wawancara kerja di 2-3 tempat pada saat bersamaan. Hal itu mereka lakukan bukan karena tidak punya pendirian, tapi karena mereka umumnya memiliki target jangka pendek dalam berkarier. “Untuk itu, mereka harus jeli dan cermat memilih kesempatan. Tidak asal bekerja, tetapi melakukan sesuatu yang bisa menambah value mereka. Untuk modal personal branding,” ujar Mohammad Ario Dimas, perwakilan generasi millennial yang kini bekerja sebagai Division Head Integrated Marketing Communications di perusahaan telekomunikasi, pada acara LinkedIn Media Forum (2/8), Jakarta. (f)


 


polling
Seberapa Korea Anda?

Hallyu wave atau gelombang Korea masih terus 'mengalir' di Indonesia. Penggemar KDrama, Kpop di Indonesia termasuk salah satu yang paling besar jumlahnya di dunia. Lalu seberapa Korea Anda?